MENJUAL HARAPAN – BRI Liga 1 musim 2024/2025 memasuki pekan ke-18 hari ini, Jumat (10/1/2025), dan hari ini menyuguhkan pertandingan antara Malut United versus Madura United, dan Barito Putera hadapi Persija Jakarta dalam waktu tanding mulai pukul 15.30 WIB. Malut United vs Madura United Malut United hingga pertandingan pekan ke-17 berada pada posisi ke-12 dengan akumulasi 22 poin. Dalam 17 kali pertandingan yang sudah dilewati, Malut United, lima kali menang, tujuh kali seri, dan lima kalah. Malut United yang menjadi tuan rumah pada pekan ke-18 ini menjamu tamunya Madura United. Sementara Madura United pada musim Liga 1 2024/2025 ini benar-benar berada pada zona degradasi. Hasil pertandingan Madura United hingga pekan ke-17 memiliki 9 poin. Dari 17 kali main, Madura United hanya 2 kali menang, 3 seri dan 12 kali kalah. Barito Putera vs Persija Jakarta Barito Putera pada pekan ke-18 BRI Liga 1 ini berhadapan melawan Persija Jakarta. Barito P...
Berbagi setetes info, menuai pengetahuan